Sabtu, 22 Oktober 2016

1.1 Peraturan Berlalu lintas

Siswa Menyeberang jalan menggunakan Zebra Cross.


Dimana bumi dipijak,disana langit dijungjung merupakan pepatah yang berasal dari Sumatra barat, Pepatah tersebut menggambarkan dengan tepat, kewajiban kita untuk menaati aturan atau hukum yang hidup dalam masyarakat. Sebagai warga Negara, kita patut bersyukur terhadap tuhan yang maha esa, karna bangsa kita adalah bangsa yang besar. Namun banyak diantra kita yang belum taat Norma. Dijalan raya, terutama dikota besar, kita bias menyaksikan kesemrawutan pengendara mobil yang saling berebut jalan. Oleh karna itu, kalian sebagai generasi penerus bangsa, sudah seharusnya sudah mengetahui apa Norma Itu.


                                               Pengendara Motor melanggar jalur busway.
Sejak Kelahiran hingga akhir hayatnya, Manusia selalu hidup berkelompok.Dengan demikian,manuasia merupaka bagian dari manusia lain yang hidup bersama. Pada dasarnya memiliki dua kedudukan, yaitu sebagai mahluk social dan mahluk individu. Sebagai mahluk social,manusia selalu membutuhkan orang lain. Oleh karna itu,iya akan terhubung dalam kelompok manusia yang memiliki keinginan dan harapan yang harus diujudkan secara bersama sama. Akan tetapi, sebagai mahluk individu,tiap orang memiliki perbedaan pemikiran dan perbedaan kepentingan. Dalam kehidupan bermasyarakat,perbedaan kepentingan dapat menimbulkan adanya perselisihan, perpecahan,bahkan menjurus kearah terjadinya kekacauan. Norma dibentuk untuk melindungi kepentingan kepentingan manusia sebagai mahluk yang berada dimasyarakat. Seluruh kelompok masyarakat pasti memiliki aturan,bahkan ketika hanya ada dua orang berkumpul,pasti aka nada aturan atau norma yang mengatur kedua orang tersebut ber interaksi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar